Jurnal JANATA https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JANATA <p style="text-align: justify;"><strong>Jurnal Janata</strong> with the ISSN number 2798-5113 (printed) and 2809-3488 (online), is a journal manged by Departement of Civil Engineering Universitas Pancasila. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts and publishes scientific articles focused on community service. The theme of the articles included in the scope (coverage) that can be accepted for publication in this journal, but not restricted, are:</p> <p style="text-align: justify;">- Civil Engineering</p> <p style="text-align: justify;">- Transportation Engineering</p> <p style="text-align: justify;">- Water Resources Engineering</p> <p style="text-align: justify;">- Geotechnical Engineering</p> <p style="text-align: justify;">- Environmental Engineering</p> <p style="text-align: justify;">- Construction Management</p> <p style="text-align: justify;"><strong>Jurnal Janata</strong> is&nbsp;an applied science paper. An&nbsp;applied science paper&nbsp;is based on original research related to&nbsp;community engagement program. The kind of research depends on your field or the topic of community engagement (a program that has been done, an experiment, the impact of your program, survey, interview, questionnaire, etc.). The research paper will be based on the analysis and interpretation between theory and community engagement program and you need to explain the problems faced by the local community where the program is conducted.</p> <p style="text-align: justify;"><strong>Jurnal Janata</strong> has been published since 2021. This journal is published twice a year in June and December. Jurnal Janata invites lecturers, students and community service activists to send manuscripts that discuss relevant topics with the focus above. Manuscripts are written using an academic approach or scientific method by presenting data on the impact of community service activities that have been carried out. The themes are written must have an impact or can be generalized to local, regional or national populations.</p> <p style="text-align: justify;">&nbsp;</p> Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Pancasila en-US Jurnal JANATA 2798-5113 RENGGINANG INOVASI ERA MODERN DESA SUKAGALIH https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JANATA/article/view/5898 <p>Pengembangan UMKM untuk Desa Sukagalih perlu ditingkatkan agar memiliki produk yang bisa menjual dan dapat meningkatkan perekonomian Desa. Produk yang dapat diambil untuk UMKM Desa dapat berupa produk yang sering dihasilkan dan mudah dikerjakan. Selain itu produk yang diolah harus dikemas dengan menarik sebagai daya tarik konsumen. Maka sebelum dilakukan pengembangan produk inovasi, harus dilakukan survey perndahuluan untuk diskusi dan mencari tau produk yang sering digunakan setelah itu dilakukan uji coba dalam skala kecil. Dari hasil survey maka diperoleh produk yang mudah diolah, dijual dan dikemas menjadi produk yang ekslusif yaitu rengginang. Rengginang produk Desa Sukagalih selanjutnya dilakukan pengolahan uji coba rasa dalam skala kecil menjadi beberapa varian. Setelah ditemukan rasa yang tepat, maka rengginang dikemas menjadi produk ekslusif dan menarik agar memikat konsumen.</p> Prima Jiwa Osly Resti Nur Arini irfan ihsani Copyright (c) 2023-12-31 2023-12-31 3 2 37 41 10.35814/janata.v3i2.5898 M MONITORING HASIL PEKERJAAN DRAINASE JALAN BAJO – GOLO MORI, MANGGARAI – LABUAN BAJO – NUSA TENGGARA TIMUR https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JANATA/article/view/5913 <p class="6AbstrakIsi" style="margin: 0cm 4.75pt .0001pt 0cm;"><span lang="EN-US">Drainase jalan merupakan saluran samping jalan yang berfungsi mengatur dan mengendalikan aliran air hujan serta keamanan konstruksi jalan khususnya pada saat hujan. Jalan Akses Labuan Bajo – Golo Mori kondisinya masih sangat belum mendukung suatu kawasan wisata. Pada Bulan April 2022 sampai dengan Maret 2023 dilakukan perbaikan untuk pembangunan jalan sepanjang 25 km dan jembatan 175 meter. Tujuan dari kegiatan ini agar didapatkan kesesuaian konstruksi terhadap dokumen perencanaan khususnya drainase jalan. Metode yang digunankan yaitu dilakukan <em>monitoring</em> langsung secara visual dan pengukuran terhadap struktur terbangun serta pengecekan keberfungsian saluran tersebut untuk mengetahui kemiringan saluran. Hasil yang diharapkan yaitu penilaian hasil <em>monitoring</em> terkait dengan kesesuaian <em>desain</em> gambar, material yang digunakan, kemiringan saluran, dan geometrik saluran didapatkan kekurang sesuaian dengan <em>desain</em> yaitu untuk saluran segmen 4 (empat) terdapat kemiringan saluran yang kurang sesuai.</span></p> Diyanti Diyanti Copyright (c) 2023-12-31 2023-12-31 3 2 42 49 10.35814/janata.v3i2.5913 PELATIHAN PROSES PEMBUATAN SABUN CUCI PIRING UNTUK MENINGKATKAN MINAT USAHA DI SERDANG KULON https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JANATA/article/view/6074 <p>Peningkatan kesejahteraan sosial dapat dilakukan dengan berbagai pendekatan,<br>dengan memberdayakan masyarakat. Memberdayakan para masyarakat Desa Serdang Kulon Kecamatan Panongan Kabupaten Tangerang Banten melalui pelatihan pembuatan sabun cuci piring. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka untuk memberikan pengetahuan dan wawasan serta peluang yang sangat potensial dikembangkan, karena dengan ketrampilan pembuatan produk sabun cuci piring ini dapat dikembangkan sebagai industry kreatif guna membuka lapangan kerja bagi masyarakat desa. Tujuan dari pelatihan ketrampilan pembuatan sabun cuci piring ini untuk menciptakan industry rumahan pada masyarakat setempat sehingga dapat meningkatkan ketrampilan serta inovasi produk dan dapat berkarya dan berdaya juang untuk menciptakan produk-produk industry rumahan bernilai guna serta bernilai ekonomi tinggi. Untuk mencapai tujuan ini, tim pengabdian masyarakat Program Studi teknik Industri telah memberikan penyuluhan, pelatihan dan bantuan kepada masyarakat dalam membuat produk sabun cuci piring. Warga masyarakat diberikan pengetahuan tentang peluang usaha dan ide bisnis berbasis industry rumahan, serta prinsip dasar produksi. Warga masyarakat juga diberikan pelatihan tentang pengetahuan mengenai bahan yang digunakan, cara membuat, pengemasan produk dan teknik pemasaran.</p> Gilang Ardi Pratama Rully Nur Dewanti Mahyar Copyright (c) 2023-12-31 2023-12-31 3 2 50 56 10.35814/janata.v3i2.6074 IDENTIFIKASI PERBAIKAN MUSHOLA DI DESA SUKAGALIH https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JANATA/article/view/6069 <p>Desa Sukagalih yang terletak di Kabupaten Bogor merupakan sebuah desa terpencil dan memiliki beberapa permasalahan yang perlu ditangani seperti masalah pemberdayaan masyarakat pembangunan infrastruktur dan peningkatan pelayanan kesehatan. Permasalahan ini juga merupakan isu strategis yang harus dihadapi oleh Pemerintah Kecamatan Jonggol. Pada Desa Sukagalih terdapat satu Musholla yang digunakan untuk tempat mengaji bagi anak-anak desa. Salah satu permasalah yang dihadapi oleh warga Desa Sukagalih adalah Musholla</p> <p>yang pembangunannya masih terbengkalai, padahal Mushollah tersebut digunakan untuk Taman Pendidikan Al-qur’an (TPA) bagi anak-anak Desa Sukagalih. Untuk struktur utama bangunan Balok, Kolom, lantai serta atap sudah selesai dikerjakan. Akan tetapi, pintu, jendela, keramik dan pengecatan masih belum terlaksana karena terkendala biaya. Sementara ini untuk pintu dan jendela masih menggunakan kayu bekas agar Musholla bisa difungsikan. Sebelum melakukan renovasi, perlu diidentifikasi terlebih dahulu perbaikan yang urgent. Untuk memperoleh prioritas tersebut dilakukan diskusi terbuka dengan masyarakat. Dari hasil diskusi diperoleh memperbaiki selasar mushola dan melakukan perbaikan pintu serta jendela. Renovasi tidak melakukan perubahan pada denah awal.</p> Wita Meutia Fadli Kurnia Jonbi Copyright (c) 2023-12-31 2023-12-31 3 2 57 62 10.35814/janata.v3i2.6069 ANALISIS IDENTIFIKASI KONDISI STRUKTUR BANGUNAN https://journal.univpancasila.ac.id/index.php/JANATA/article/view/6131 <p>In order to carry out maintenance and upkeep activities, the first thing that must be done is to identify the condition of the building while paying attention to the various causes of damage that occurs and plans for future use of the building. The Master of Management Building, Faculty of Economics and Business, Pancasila University is a building that is more than 20 years old and requires repairs. Structural damage investigations are needed to assess building damage to determine the level of damage as an initial step in the process of identifying the level of building damage. This activity aims to assess the level of damage at the case study location. The initial stage of assessing the level of damage is carried out by carrying out visual observations of all building components. This research uses a descriptive qualitative approach which focuses on identifying the condition of the building structure. The data collection process was carried out by field observation and interviewing respondents (staff, employees, lecturers, work units at the study location, and faculty leaders) to find out the building's previous function and future plans. Analysis of the condition of the building structure and formulation of follow-up recommendations is prepared by involving experts (building structural experts). The research results showed that from visual observations, no damage was found, especially to the structural elements of the building. However, to plan to restore the building's function, a number of follow-up efforts are required, such as carrying out tests using the Non-Destructive Test (NDT) method, strengthening several structural elements including installing foundations on additional structural parts, and replacing the shape and material of the roof covering.</p> Azaria Andreas Ayu Herzanita Resti Nur Arini Copyright (c) 2023 Jurnal JANATA 2024-01-31 2024-01-31 3 2 63 72 10.35814/janata.v3i2.6131