Edukasi Pemasaran Digital Bagi UMKM di Kecamatan Tanjung Sari Pamulihan Kabupaten Sumedang

  • Setiarini Yusuf Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
  • Iha Haryani Hatta Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
  • Dewi Trirahayu Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
  • Harimurti Wulandjani Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
  • Lies Putriana Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
  • Denisa Puspa Rahajeng Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
  • Amalia Destriyanti Program Studi Manajemen Universitas Pancasila
DOI: https://doi.org/10.35814/suluh.v4i2.4045
Abstract views: 258 | PDF downloads: 427

Abstract

Jenis usaha yang dibangun pada masa kini baik usaha kecil menengah (UKM) ataupun besar selalu mengikuti perkembangan teknologi dan mulai meninggalkan model pemasaran tradisional beralih ke model pemasaran modern yaitu digital marketing. Model pemasaran ini sangat memudahkan pebisnis dari berbagai kalangan dalam memasarkan serta memperkenalkan produk atau jasanya kepada konsumen. Pengabdian kepada masyarakat berupa pelatihan edukasi manajemen pemasaran yaitu digital marketing diperuntukkan kepada UMKM di bawah binaan BumDes Kecamatan Tanjungsari, Kabupaten Sumedang yang aktif dan beroperasi, dimana usaha tersebut telah terdaftar pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Pemerintah Daerah Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Kegiatan pengabdian tersebut para pelaku UMKM di bawah koordinasi BumDes Pemerintah Daerah Kabupaten Sumedang, Jawa Barat memiliki minat dan keinginan yang kuat untuk belajar mengenal digital marketing. Hanya saja mereka terhambat pada jaringan internet dan kemampuan mengikuti perkembangan teknologi informasi serta tata caranya pemasaran secara online.

Kata Kunci: Digital Marketing, UMKM, BumDes

A The types of businesses that are built today, both small and medium enterprises (SMEs) and large, always follow technological developments and begin to leave traditional marketing models to switch to modern marketing models, namely digital marketing. This marketing model makes it very easy for business people from various circles to market and introduce their products or services to consumers. Community service in the form of marketing management education training, namely digital marketing, is intended for MSMEs under the guidance of BumDes Tanjungsari District, Sumedang Regency which are active and operating, where the business has been registered with the Community and Village Empowerment Office of the Sumedang Regency Government, West Java. The service activities of MSME players under the coordination of BumDes of the Regional Government of Sumedang Regency, West Java have a strong interest and desire to learn about digital marketing. It's just that they are hampered by the internet network and the ability to keep up with the development of information technology and online marketing procedures.

Keywords: Digital Marketing, UMKM, BumDes

Published
2023-02-08
How to Cite
Yusuf, S., Hatta, I. H., Trirahayu, D., Wulandjani, H., Putriana, L., Puspa Rahajeng, D., & Destriyanti, A. (2023). Edukasi Pemasaran Digital Bagi UMKM di Kecamatan Tanjung Sari Pamulihan Kabupaten Sumedang. SULUH: Jurnal Abdimas, 4(2), 233-241. https://doi.org/10.35814/suluh.v4i2.4045